rumah panggung tradisional betawi sulawesi



Rumah Panggung adalah salah satu rumah dengan arsitektur perpaduan rumah Betawi tempo dulu dan rumah sunda . Aksen lisplang kayu berukir dan pagar kayu karawang merupakan representasi dari rumah adat betawi sedangkan bentuk rumah panggung merupakan ciri khas rumah kebanyakan masyarakat sunda di pedesaan.
Keunikan Rumah Panggung adalah letaknya yang berada di puncak bukit di tengah area Terminal Wisata Grafika Cikole. Tamu yang menginap di Rumah Panggung dapat melihat ke segala arah. Dekat tangga masuk villa panggung merupakan area dimana berderet saung tempat makan lesehan.
rumah panggung - penginapan di lembang bandung - terminal wisata grafika cikole rumah panggung - penginapan di lembang bandung - terminal wisata grafika cikole
terdiri dari 2 lantai berada di atas bukit
Untuk menuju ke Rumah Panggung melalui jalan berundak di area Saung Lesehan. Rumah panggung ini terdiri dari 2 lantai dengan kapasitas 2 orang tiap lantai. Rumah panggung dilengkapi kamar mandi air panas. Harga sewa Rumah Panggung ini @Rp.600.000,-/malam saat hari-hari weekday , sedangkan saat hari weekend seharga @Rp.750.000,-/malam .
rumah panggung - penginapan di lembang bandung - terminal wisata grafika cikole rumah panggung - penginapan di lembang bandung - terminal wisata grafika cikole
arsitektur betawi dan sunda balkon
Jadi jika anda mencari penginapan di Lembang yang unik maka rumah panggung ini bisa anda masukkan ke agenda wisata anda untuk menikmati liburan bersama keluarga.